Upacara Memperingati Hari Pahlawan

Pada tanggal 10 November 2025 sekolah mengadakan upacara hari pahlawan. peringatan ini juga bertujuan untuk mengenang dan menghormati perjuangan para pahlawan di masa lalu. Semangat juang tersebut membuat mereka mampu berperang mengusir para penjajah.